Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2015

Skandal Beras Plastik terungkap di Cina

Gambar
Sebuah skandal keamanan pangan mengenai beras palsu baru-baru ini mengguncang Cina. Dari laporan berita disebutkan bahwa beras palsu atau yang dikenal juga dengan nama beras plastik itu dibuat dengan cara mencampur kentang dengan resin sintetik . Ada pula rumor tentang beras ' murah tapi menguntungkan ' yang di ekspor ke negara-negara Asia lainnya termasuk Singapura, Indonesia, Vietnam, dan India. Butiran beras palsu memang agak sulit untuk dibedakan dengan beras alami saat ini. Satu-satunya cara untuk mengetahuinya adalah dengan memasaknya, karena beras palsu akan tetap keras atau bahkan hancur dan sulit untuk dicerna. Dalam sebuah publikasi dijelaskan bahwa memasak sup dengan dicampur beras plastik akan membentuk lapisan plastik di bagian atasnya, yang bisa terbakar ketika dipanaskan. Para ahli kesehatan memperingatkan bahwa beras palsu atau beras plastik ini, jika dikonsumsi, bisa mendatangkan malapetaka pada sistem pencernaan. Bahkan menurut salah seorang pejabat dari Asosi

Matilda: Kucing Lucu Ber-Mata 'Alien'

Gambar
Kehadiran Matilda segera menjadi sensasi hangat di dunia maya, semua dikarenakan mata kucing ini yang besar, mirip mata ' alien '. Tak heran jika dengan cepat, akun Instagram kucing ini telah memiliki lebih dari 33.000 pengikut dan dipastikan akan terus bertambah. Sayangnya, kisah kucing ini ternyata tak selucu penampilannya. Kucing yang saat ini berusia dua tahun dipastikan akan mengalami kondisi yang makin memburuk seiring bertambahnya usia. Pemilik kucing ini, yang tak mau disebutkan identitasnya, mengaku telah mengurus Matilda dan selalu memperlakukan Matilda seperti layaknya seekor kucing normal, kecuali bentuk mata kucing ini yang berubah dari waktu ke waktu. " Matilda tinggal bersama kamijuga hewan-hewan peliharaan lainnya ," demikian keterangan yang tertulis di situs resmi Matilda . " Dia lahir tepat pada Hari Valentine 2013 lalu dalam gudang di sebuah kota kecil, dan segera dijemput oleh kelompok penyayang binatang. Matilda kemudian diserahkan kepada kam